Bundesliga pekan ini berlangsung duel Arminia melawan Hertha yang merupakan matchday 15 dan digelar di Bielefelder Alm. Arminia sebagai klub promosi musim ini belum tampil maksimal dengan berada di papan bawah klasemen. Sementara Hertha yang juga masih berjuang bermain lebih baik mengawali tahun 2021 dengan baik dan berharap bisa kembali menerukan perfoma nya tersebut akhir pekan ini.
Arminia harus bertekut lutut di kandang nya sendiri atas tamu nya Monchengladbach lewat kekalahan tipis 1 – 0. Pelatih Neuhaus ingin tim nya melupakan kekalahan tersebut dan fokus pada laga melawan Hertha pekan ini. Arminia akan mencoba menampilkan permainan yang lebih baik lagi agar tim nya bisa memperoleh kemenangan. Lini serang tim yang dihuni oleh Klos, Cordova, Doan dan Gebauer kudu bisa lebih menunjukan kemampuan terbaik nya dalam mencetak gol. Arminia tentu butuh kinerja yang lebih dari setiap peamin nya gar mampu membawa klub nya mengatasi tantangan dari Hertha.
Hertha pekan lalu mampu mendulang tiga poin yang menjadi awal bagus bagi tim nya di tahun 2021 ini. Hertha tentu berharap hal itu bisa menjadikan tim nya bermain lebih stabil dalam meraih poin pada laga-laga berikut nya musim ini. Labbadia yang membawa skuad nya tampil tandang pekan ini siap kembali turun dengan line up terbaik nya. Hertha sangat percaya diri dengan peluang tim nya dalam menhadapi laga tandang melawan Arminia. Memainkan permainan ofensif Hertha bakal mengambil inisiatif serangan terlebih dahulu dan berusaha mengincar gol cepat. Hertha memang diprediksi mempunyai kualitas untuk kembali mendulang tiga poin dari laga kali ini.
Arminia dan Hertha bertemu 19 kali dengan stastistik
Arminia Menang : 3 kali
Hertha Menang : 9 kali
Seri : 7 kali
Prediksi Starting Line Up
Arminia ( Coach : Neuhaus )
1 Ortega – 27 Brunner – 2 Pieper – 6 Van der Hoorn – 15 De Medina – 8 Doan – 19 Prietl – 30 Hartel – 7 Gebauer – 9 Klos – 18 Cordova
Hertha ( Coach : Labbadia )
1 Schwolow – 21 Plattenhardt – 14 Alderete – 5 Stark – 2 Pekarik – 6 Darida – 29 Tousart – 8 Guendouzi – 10 Cunha – 15 Cordoba – 11 Lukebakio
Prediksi Skor Akhir ( Arminia 1 – 2 Hertha )
Kompetisi Eredivisie matchday 12 terjadi bentrokan antara Utrecht melawan Heracles yang akhir pekan ini berlangsung…
GSP Stadium mengelar pertandingan matchday ketiga Europa Conference League antara tuan rumah APOEL berhadapan dengan…
Sparta Praha akan menhadapi tantangan dari Brest pada lanjutan kompetisi Liga Champions yang memasuki matchday…
Bertempat Olympic Stadium hadir pertandingan seru antara Botafogo melawan Vasco da Gama matchday 32 kompetisi…
Stadio Carlo Castellani mengelar pertandingan Empoli melawan Como giornata 11 kompetisi Serie A pekan ini.…
Matchday 20 kompetisi Argentina Primera hadir pertandingan seru antara Lanus berhadapan dengan Boca Junior pekan…