Liga Premeir yang sudah mendekati akhir kompetisi akan berlangsung laga seru antara The Gunners Arsenal berhadapan dengan Crystal Palace di Emirates Stadium, Arsenal yang berada di posisi 4 klasemen dengan 66 poin masih belum aman dari kejaran tim-tim papan atas lain nya dalam persaingan merebut ticket liga champions sementara The Eagles Crystal Palace yang datang sebagai tamu bakal berusaha untuk bisa mendapatkan poin di laga sulit ini. Tim mana kah yang bakal bisa mencapai tujuan mereka karena tiga poin di laga ini sangat penting bagi kedua tim tersebut apalagi musim ini kompetisi tinggal beberapa laga akan berakhir.
Kondisi Tim Arsenal
Pelatih Unai Emery yang barusan membawa tim nya melaju ke semifinal Europa League berharap anak asuhan bisa mengatasi kebugaran yang di alami pemain nya karena laga penting di pekan ini melawan Crystal Palace. kompetisi yang sudah mendekati akhir The Gunners tidak boleh kehilangan poin sama sekali karena persaingan untuk merebut ticket liga champions, Selisih poin yang sedikit dengan tim lain membuat arsenal harus bermain dengan kekuatan terbaik nya. Cedera nya gelandang tengah Aaron Ramsey membuat pelatih sedikit khawatir karena tenaga sang pemain sangat di butuhkan di sisa laga musim ini. Untung nya dua penyerang andalan Arsenal masih berada dalam top perfoman Alexandre Lacazette dan Pierre Emerick Aubameyang makin padu dalam kerjasama di antara kedua pemain tersebut. tiga poin menjadi harga mati bagi pasukan The Gunners
Kondisi Tim Crystal Palace
The Eagles Crystal Palace yang di latih oleh mantan pelatih timnas Inggris Roy Hodgson musim ini hanya membutuhkan satu poin agar aman dari degrasasi. Para pemain di minta pelatih untuk tetap bermain dengan konsetrasi penuh di laga pekan ini serta memanfaatkan kelelahan pemain Arsenal dengan membawa minimal satu poin. Pelatih Roy hodgson sangat yakin kemampuan anak asuhan bisa menyulitkan tim tuan rumah, mengandalkan para pemain sayap mereka dalam memberi umpan serta menusuk ke pertahanan The Gunners, Striker Christian Benteke bakal di gantikan oleh Michy Batshuayi untuki menjadi ujung tombak tim nya karena sang striker sedang menurun perfoman nya dalam hal mencetak gol. Dua bek sayap yang sering naik ke atas juga harus bisa lebih bersabar karena lawan kali ini dihadapi memiliki lini depan yang Produktif.
Pertemuan Arsenal dengan Crystal Palace sangat seru untuk di saksi kan karena selama pertemuan kedua tim selalu menghasilkan gol di setiap laga nya seperti pertemuan pertama yang berakhir 2-2.
Head To Head Kedua Tim
28-10-2018 Crystal Palace 2 – 2 Arsenal
20-01-2018 Arsenal 4 – 1 Crystal Palace
28-12-2017 Crystal Palace 2 – 3 Arsenal
10-04-2017 Crystal Palace 3 – 0 Arsenal
01-01-2017 Arsenal 2 – 0 Crystal Palace
Prediksi Line Up Kedua Tim
Arsenal : Leno – Papastathopoulos – Koscielny – Monreal – Maitland Niles – Torreira – Xhaka – Kolasinac – Ozil – Lacazette – Aubameyang
Crystal Palace : Guaita – Bissaka – Kelly – Dann – Van Aanholt – Townsend – Mc Arthur – Milivojevic – Schlupp – Zaha – Batshuayi
Prediksi Ball Possession Arsenal (55%) – Crystal Palace (45%)
Prediksi Skor ( Arsenal 2 – 1 Crystal Palace )
Kompetisi Eredivisie matchday 12 terjadi bentrokan antara Utrecht melawan Heracles yang akhir pekan ini berlangsung…
GSP Stadium mengelar pertandingan matchday ketiga Europa Conference League antara tuan rumah APOEL berhadapan dengan…
Sparta Praha akan menhadapi tantangan dari Brest pada lanjutan kompetisi Liga Champions yang memasuki matchday…
Bertempat Olympic Stadium hadir pertandingan seru antara Botafogo melawan Vasco da Gama matchday 32 kompetisi…
Stadio Carlo Castellani mengelar pertandingan Empoli melawan Como giornata 11 kompetisi Serie A pekan ini.…
Matchday 20 kompetisi Argentina Primera hadir pertandingan seru antara Lanus berhadapan dengan Boca Junior pekan…