Liga Champions group B terjadi bentrokan Arsenal melawan Lens matchday 5 yang digelar Emirates Stadium. Pada persaingan group B masih berlangsung sengit dan belum ada satu klub yang lolos ke babak 16 besar. Duel pekan ini menjadi penentu bagi Arsenal yang berpeluang lolos jika mampu menoreh poin. Lens sendiri juga sama sekali tidak boleh gagal meraih poin jika masih ingin menjaga peluang untuk mencatat sejarah bagi klubnya. Simak ulasan lengkap yang dari kami Prediksi Bola Arsenal Vs Lens 30 November 2023 dibawah ini.
The Gunners Arsenal melakoni laga kandang pada lanjutan kompetis Liga Champions tengah pekan ini dengan target tiga poin. Mikel Arteta siap menurunkan line up terbaik pada menit pertama lewat formasi ofensif 4-3-3. Bagi Arteta timnya harus segera memastikan tiket lolos agar bisa fokus pada kompetisi lain sekaligus menjaga kondisi fisik pemain. Arsenal jelas memiliki ambisi balas dendam atas kekalahan pada pertemuan pertama kala bertandang ke markas Lens. Tetap waspada Arteta menilai Lens bukan lawan mudah bagi timnya dan perlu kinerja terbaik untuk bisa memastikan tiga poin tanpa kendala besar.
Lens mampu memberi perlawanan pada persaingan group B Liga Champions dan mampu terus menjaga peluang lolos. Lens harus terus fokus dalam menhadapi sisa laga dan tengah pekan ini timnya bertandang ke Emirates Stadium menhadapi Arsenal. Langsung menurunkan tim terbaik pada menit pertama Lens menegaskan timnya sama sekali tidak getar melawan Arsenal. Justru turun sebagai underdog menaikan semangat juang pemain untuk memberikan penampilan maksimal di atas lapangan. Lens cukup percaya diri mampu memberi perlawanan terbaik untuk mencuri peluang meraih poin dari markas Arsenal.
Arsenal dan Lens bertemu 4 kali dengan stastistik
Arsenal Menang : 2 kali
Lens Menang : 1 kali
Seri : 1 kali
Prediksi Starting Line Up
Arsenal ( Coach : Arteta )
22 David Raya – 4 White – 2 Saliba – 6 Gabriel – 18 Tomiyasu – 29 Havertz – 20 Jorginho – 41 Rice – 7 Saka – 19 Trossard – 11 Martinelli
Lens ( Coach : Haise )
30 Samba – 14 Medina – 4 Danso – 24 Gradit – 3 Machado – 26 Mendy – 6 Abdul Samed – 29 Frankwoski – 28 Thomasson – 7 Sotoca – 9 Wahi
Prediksi Skor Akhir ( Arsenal 2 – 1 Lens )
Kompetisi Eredivisie matchday 12 terjadi bentrokan antara Utrecht melawan Heracles yang akhir pekan ini berlangsung…
GSP Stadium mengelar pertandingan matchday ketiga Europa Conference League antara tuan rumah APOEL berhadapan dengan…
Sparta Praha akan menhadapi tantangan dari Brest pada lanjutan kompetisi Liga Champions yang memasuki matchday…
Bertempat Olympic Stadium hadir pertandingan seru antara Botafogo melawan Vasco da Gama matchday 32 kompetisi…
Stadio Carlo Castellani mengelar pertandingan Empoli melawan Como giornata 11 kompetisi Serie A pekan ini.…
Matchday 20 kompetisi Argentina Primera hadir pertandingan seru antara Lanus berhadapan dengan Boca Junior pekan…