Elfsborg memperoleh tantangan dari tim papan bawah Falkenberg yang berlangsung di Boras Arena. Perbedaan posisi yang cukup jauh di antara kedua klub tidak menjamin laga ini bakal mudah bagi Elfsborg yang memiliki posisi lebih baik. Falkenberg menjamin tim nya akan tampil maksimal untuk bisa mengagalkan ambisi Elfsborg dalam meraih poin penuh.
Setelah dalam dua laga terakhir bermain tandang maka pekan ini Elfsborg akan berkesempatan menjadi tuan rumah menjamu Falkenberg. Perfoma Elfsborg musim ini sedang dalam kondisi bagus-bagusnya dan klub yang mampu berada di papan atas. Elfsborg berpeluang untuk bisa terus menjaga posisi di pekan ini karena tim nya masih dijagokan untuk bisa keluar sebagai pemenang. Pemain utama di musim ini Alm. Frick dan Karlsson tetap menjadi tumpuan tim nya dalam hal menjebol gawang lawan. Elfsborg percaya tim nya bisa mengatasi perlawanan dari Falkenberg.
Falkenberg yang rentenan hasil bagus terhenti di pekan lalu tentu berambisi untuk bisa kembali ke jalur kemenangan. Falkenberg yang kali ini tampil tandang memang secara kertas kekuatan dan perfoma tim nya masih kalah dari tuan rumah Elfsborg. Walau begitu Falkenberg tidak bisa menyerah karena tim nya juga masih sangat membutuhkan poin. Memainkan materi pemain utama nya Falkenberg berharap tim nya bisa memperoleh hasil positif di lawatan kali ini.
Elfsborg dan Falkenberg bertemu 11 kali dengan stastistik
Elfsborg Menang : 8 kali
Falkenberg Menang : 1 kali
Seri : 2 kali
Prediksi Starting Line Up
Elfsborg ( Coach : Jimmy Thelin )
31 Ronning – 13 Kaib – 2 Okumu – 15 Vaisanen – 24 Larson – 27 Holst – 33 Nilsen – 18 Olsson – 21 Alm – 17 Frick – 11 Karlsson
Falkenberg ( Coach : Hans Eklund )
16 Noring – 33 Joza – 8 Karlsson – 20 van Looy – 25 Englund – 22 Bjorkengren – 13 Mathisen – 6 Wede – 12 Carlsson – 17 Sylisufaj – 10 Soderstrom
Prediksi Skor Akhir ( Elfsborg 2 – 1 Falkenberg )
Kompetisi Eredivisie matchday 12 terjadi bentrokan antara Utrecht melawan Heracles yang akhir pekan ini berlangsung…
GSP Stadium mengelar pertandingan matchday ketiga Europa Conference League antara tuan rumah APOEL berhadapan dengan…
Sparta Praha akan menhadapi tantangan dari Brest pada lanjutan kompetisi Liga Champions yang memasuki matchday…
Bertempat Olympic Stadium hadir pertandingan seru antara Botafogo melawan Vasco da Gama matchday 32 kompetisi…
Stadio Carlo Castellani mengelar pertandingan Empoli melawan Como giornata 11 kompetisi Serie A pekan ini.…
Matchday 20 kompetisi Argentina Primera hadir pertandingan seru antara Lanus berhadapan dengan Boca Junior pekan…