Pimpinan klasemen group H Flamengo ditantang oleh Universidad Catolica pada laga yang bertempat di Maracana Stadium. Flamengo sudah memastikan lolos masih mengincar kemenangan untuk memastikan posisi juara group menjadi milik tim nya. Universidad Catolica yang masih memiliki peluang untuk lolos juga siap memberikan perlawanan terbaik demi bisa menoreh hasil maksimal. Simak ulasan lengkap yang telah kami rangkum Prediksi Bola Flamengo Vs Universidad Catolica 18 Mei 2022 dibawah ini.
Flamengo yang menjadi unggulan utama group H memastikan tim nya akan turun dengan tim terbaik pada matchday kelima. Flamengo memasang target menang pekan ini tidak akan mengangap remeh ancaman dari Universidad Catolica. Para pemain utama tim siap diturunkan pada menit pertama lewat formasi 4-2-3-1. Kondisi tim yang dalam keadaan bagus menjadikan Flamengo sangat berpeluang besar untuk mendulang kemenangan. Dengan materi pemain lebih baik dan turun sebagai tuan rumah maka Flamengo tidak memiliki alasan untuk mengalami kegagalan pada laga pekan ini. Flamengo memang lebih layak difavortikan mampu menoreh kemenangan meski mendapat perlawanan ketat.
Universidad Catolica akan menjalani laga sulit pada lanjutan kompetisi Copa Libertadores group H pekan ini bertandang Maracana Stadium. Pada duel ini bisa dipastikan Universidad Catolica hanya turun sebagai tim underdog. Kembali nya gelandang Gutierrez bisa menambah kekuatan lini tengah tim dalam menhadirkan kreavistas permainan utama. Para pemain Universidad Catolica memastukan tim nya akan mencoba segala cara untuk bisa meredam permainan Flamengo. Hanya dengan cara menunjukan permainan terbaik dan fokus maka Universidad Catolica akan memiliki kesempatan untuk memberi kejutan bagi tuan rumah Flamengo. Bisa mendulang satu poin dari laga ini sudah menjadi hasil bagus bagi Universidad Catolica.
Flamengo dan Universidad Catolica bertemu 7 kali dengan stastistik
Flamengo Menang : 3 kali
Universidad Catolica Menang : 4 kali
Seri : 0
Prediksi Starting Line Up
Flamengo ( Coach : Sousa )
45 Souza – 44 Isla – 5 Arao – 23 Luiz – 16 Luis – 18 Pereira – 8 Maia – 7 Ribeiro – 14 De Arrascaeta – 27 Henrique – 9 Gabriel
Universidad Catolica ( Coach : Valenzuela )
25 Perez – 21 Rebolledo – 7 Astaburuaga – 13 Galani – 24 Parot – 19 Fuenzalida – 22 Leiva – 10 Gutierrez – 15 Cuevas – 14 Orellana – 9 Zampedri
Prediksi Skor Akhir ( Flamengo 3 – 1 Universidad Catolica )
Kompetisi Eredivisie matchday 12 terjadi bentrokan antara Utrecht melawan Heracles yang akhir pekan ini berlangsung…
GSP Stadium mengelar pertandingan matchday ketiga Europa Conference League antara tuan rumah APOEL berhadapan dengan…
Sparta Praha akan menhadapi tantangan dari Brest pada lanjutan kompetisi Liga Champions yang memasuki matchday…
Bertempat Olympic Stadium hadir pertandingan seru antara Botafogo melawan Vasco da Gama matchday 32 kompetisi…
Stadio Carlo Castellani mengelar pertandingan Empoli melawan Como giornata 11 kompetisi Serie A pekan ini.…
Matchday 20 kompetisi Argentina Primera hadir pertandingan seru antara Lanus berhadapan dengan Boca Junior pekan…