Galatasaray dan Club Brugge sudah hampir mustahil bisa lolos meski peluang tersebut tetap ada. Dengan sisa dua laga di group A Galatasaray dan Club Brugge jelas hanya akan mengincar posisi 3 di group untuk bisa tampil di Europa League. Galatasaray yang menjadi tuan rumah wajib menang dilaga ini agar tim nya tetap memilik peluang tampil di kompetisi eropa. Sementara Club Brugge yang jika mampu menang di laga ini maka posisi 3 sudah di pastikan menjadi miliknya meski masih tersisa satu laga.
Menjadi wakil Turki satu-satu nya di liga champions Galatasaray sudah di pastikan gagal lolos dan hanya berpeluang menrebut posisi 3. Tengah pekan ini tampil di Turk Telekom Arena Galatasaray wajib menang akan tampil dengan formasi ofensif. Turun dengan 3 bek tengah kedua pemain bek sayap Mariano dan Nagatomo akan di tugas kan membantu serangan dari sisi sayap. Umpan crossing harus sering di lepaskan tim nya agat para rekan-rekan bisa mendapat peluang untuk mencetak gol. Babel yang baru saja membawa negara nya lolos ke Euro 2020 kali ini berambisi untuk memberi penampilan terbaik nya demi mengalahkan Club Brugge.
Club Brugge memiliki peluang lebih baik dari lawan nya Galatasaray dui group A. Mengoleksi 2 poin Club Brugge tetap wajib menang atas Galatasaray agar memastikan tempat ke 3 menjadi milik nya. Tim yang memiliki stastistik bagus atas Galatasaray selama pertemuan kedua tim cukup yakin bisa memperoleh poin atas tuan rumah. Tim tidak akan bermain bertahan dan menunggu di laga ini. Club Brugge akan keluar menyerang dan mengincar gol untuk bisa memenangkan laga ini dengan 3 poin. Bonaventure dan Diatta yang ditempat kan sebagai winger di minta tampil agresif dalam melancarkan serangan serta menembak jika mendapat celah di pertahanan Galatasaray.
Galatasaray dan Club Brugge bertemu 4 kali dengan stastistik
Galatasaray Menang : 0
Club Brugge Menang : 1 kali
Seri : 3 kali
Prediksi Starting Line Up
Galatasaray ( Coach : Fatih Terim )
1 Muslera – 27 Luyindama – 15 Donk – 45 Marcao – 22 Mariano- 92 N’Zonzi – 6 Seri – 55 Nagatomo – 10 Belhanda – 23 Andone – 11 Babel
Club Brugge ( Coach : Philippe Clement )
88 Mignolet – 18 Ricca – 17 Deli – 44 Mechele – 5 Kossounou – 3 Alvarez – 11 Diatta – 20 Vanaken – 26 Rits – 42 Bonaventure – 14 Okereke
Prediksi Skor Akhir ( Galatasaray 1 – 1 Club Brugge )
Kompetisi Eredivisie matchday 12 terjadi bentrokan antara Utrecht melawan Heracles yang akhir pekan ini berlangsung…
GSP Stadium mengelar pertandingan matchday ketiga Europa Conference League antara tuan rumah APOEL berhadapan dengan…
Sparta Praha akan menhadapi tantangan dari Brest pada lanjutan kompetisi Liga Champions yang memasuki matchday…
Bertempat Olympic Stadium hadir pertandingan seru antara Botafogo melawan Vasco da Gama matchday 32 kompetisi…
Stadio Carlo Castellani mengelar pertandingan Empoli melawan Como giornata 11 kompetisi Serie A pekan ini.…
Matchday 20 kompetisi Argentina Primera hadir pertandingan seru antara Lanus berhadapan dengan Boca Junior pekan…