San Siro Stadium mengelar laga Liga Champions leg kedua babak perempat final antara Inter Milan melawan Benfica. Pertemuan kali ini Inter Milan turun sebagai tuan rumah tetap memasang target tiga poin. Benfica yang harus mengejar defisit gol maka tidak memiliki pilihan lain harus bermain ofensif meski bertindak sebgai tim tamu. Simak ulasan lengkap yang dari kami Prediksi Bola Inter Milan Vs Benfica 20 April 2023 dibawah ini.
Simone Inzaghi musim ini berpeluang membawa Inter Milan mengincar prestasi pada kompetisi Liga Champions. Atas kemenangan 2 – 0 pada leg pertama maka Inter Milan memiliki kesempatan besar untuk lolos ke semifinal. Inter Milan sama sekali tidak ingin merasa aman atas hasil positif tersebut dan tetap wajib fokus menjalani leg kedua. Turun sebagai tuan rumah Inter Milan jelas memiliki peluang untuk kembali menoreh kemenangan. Line up terbaik juga dipastikan turun pada menit pertama dalam meladeni permainan menyerang dari Benfica. Inter Milan juga tidak ingin memberi momentum bagi para pemain Benfica.
Kekalahan pertama yang diterima Benfica pada kompetisi Liga Champions justru mengancam peluang klub nya untuk lolos. Schmidt meminta tim nya tetap tenang dan fokus untuk memperbaiki kinerja permainan dalam menjalani leg kedua. Mengejar defisit dua gol peluang Benfica tetap belum tertutup terlebih tim nya musim ini tampil apik dalam hal mencetak gol. Benfica harus bermain lebih baik dalam penyelesain akhir dan menjaga lini pertahanan untuk bermain singgap. Schmidt berusaha memompa semangat juang dari para pemain agar mampu bermain impresif pada setiap lini. Kembali nya Otamendi bisa menambah kekuatan pada lini pertahanan Benfica.
Inter Milan dan Benfica bertemu empat kali dengan stastistik
Inter Milan Menang : 2 kali
Benfica Menang : 0
Seri : 2 kali
Prediksi Starting Line Up
Inter Milan ( Coach : Simone Inzaghi )
24 Onana – 95 Bastoni – 15 Acerbi – 36 Darmian – 32 Dimarco – 22 Mkhitaryan – 77 Brozovic – 23 Barella – 2 Dumfries – 9 Dzeko – 10 Martinez
Benfica ( Coach : Schmidt )
99 Vlachodimos – 2 Gilberto – 66 Silva – 91 Morato – 3 Alex Grimaldo – 61 Luis – 22 Chiquinho – 20 Mario – 27 Silva – 8 Aursnes – 88 Ramos
Prediksi Skor Akhir ( Inter Milan 1 – 1 Benfica )
Kompetisi Eredivisie matchday 12 terjadi bentrokan antara Utrecht melawan Heracles yang akhir pekan ini berlangsung…
GSP Stadium mengelar pertandingan matchday ketiga Europa Conference League antara tuan rumah APOEL berhadapan dengan…
Sparta Praha akan menhadapi tantangan dari Brest pada lanjutan kompetisi Liga Champions yang memasuki matchday…
Bertempat Olympic Stadium hadir pertandingan seru antara Botafogo melawan Vasco da Gama matchday 32 kompetisi…
Stadio Carlo Castellani mengelar pertandingan Empoli melawan Como giornata 11 kompetisi Serie A pekan ini.…
Matchday 20 kompetisi Argentina Primera hadir pertandingan seru antara Lanus berhadapan dengan Boca Junior pekan…