Krasnodar dan Rostov saat ini berada di papan tengah klasemen sementara Russian Premier League. Kedua tim akan saling bentrok di Krasnodar Stadium yang merupakan markas besar klub Krasnodar. Sedangkan Rostov yang datang berkunjung memiliki target untuk bisa membuat malu tuan rumah dengan meraih mengincar kemenangan di laga tandang ini.
Krasnodar dinilai butuh kemampuan terbaik dari para pemain utama kala menjamu Rostov di akhir pekan ini. Krasnodar sudah tahu betul kemampuan yang dimiliki oleh lawan nya kali ini. Kembali akan diperkuat bek tengah Kalo serta dua winger nya Wamberto dan Cabella dipercaya menambah kekuatan tim nya dalam upaya untuk meraih kemenengan di pekan ini. Krasnodartetap wajib berhati-hati denga Rostov yang secara diatas kertas memiliki kekuatan skuad yang tidak jauh berbeda dengan Berg dkk. Kehilangan fokus di laga ini bisa menjadi malapetaka bagi Krasnodar.
Rostov yang bersua dengan rival nya Krasnodar di pekan ini akan menjadi laga yang penting bagi tim nya. Rostov harus turun dengan line up terbaik nya sejak menit pertama agar tim nya bisa menhadapi permainan dari tuan rumah. Ionov dan Bayramyan yang bergerak dari kedua sisi sayap diminta lebih agresif dalam menekan pertahanan lawan nya. Kedua pemain tersebut juga harus bisa membantu Shomurodov dalam hal mencetak gol bagi tim nya. Tidak mengalami masalah dalam kondisi fisik para pemain nya Rostov dinilai memiliki kapasitas yang mumpuni untuk merusak misi Krasnodar. dalam meraih poin penuh.
Krasnodar dan Rostov bertemu 26 kali dengan stastistik
Krasnodar Menang : 11 kali
Rostov Menang : 3 kali
Seri : 12 kali
Prediksi Starting Line Up
Krasnodar ( Coach : Musayev )
39 Safonov – 98 Petrov – 4 Martynovich – 31 Kalo – 6 Ramirez – 8 Gazianskiy – 14 Olsson – 10 Wamberto – 47 Utkin – 7 Cabella – 33 Berg
Rostov ( Coach : Karpin )
1 Baburin – 18 Zaynutdinov – 55 Osipenko – 5 Hadzikadunic – 34 Kozlov -6 Hashimoto – 15 Glebov – 19 Bayramyan – 17 Normann – 11 Ionov – 14 Shomurodov
Prediksi Skor Akhir ( Krasnodar 1 – 1 Rostov )
Kompetisi Eredivisie matchday 12 terjadi bentrokan antara Utrecht melawan Heracles yang akhir pekan ini berlangsung…
GSP Stadium mengelar pertandingan matchday ketiga Europa Conference League antara tuan rumah APOEL berhadapan dengan…
Sparta Praha akan menhadapi tantangan dari Brest pada lanjutan kompetisi Liga Champions yang memasuki matchday…
Bertempat Olympic Stadium hadir pertandingan seru antara Botafogo melawan Vasco da Gama matchday 32 kompetisi…
Stadio Carlo Castellani mengelar pertandingan Empoli melawan Como giornata 11 kompetisi Serie A pekan ini.…
Matchday 20 kompetisi Argentina Primera hadir pertandingan seru antara Lanus berhadapan dengan Boca Junior pekan…