Lazio akan bertemu lawan yang belum mampu mereka kalahkan dalam beberapa musim terakhir yaitu Napoli. Bentrokan Lazio kontra Napoli akhir pekan tentu akan sangat seru untuk disaksikan oleh para pencinta sepakbola italia. Napoli yang musim ini memilik rekor tandang yang buruk jelas harus memperbaiki catatan tersebut. Di satu sisi Lazio justru sedang berada di atas angin atas perfoma ciamik tim nya di tahun 2019.
Lazio mengusung misi khusus pekan ini kala menjamu Napoli di Stadio Olimpico. Selain ingin memberi tekanan bagi tim yang berada di atas Lazio juga berambisi menhentikan stastistik buruk tim nya tiap kali bersua dengan Napoli. Simone Inzaghi imgin catatan buruk tersebut dijadikan sebagai pelecut semangat tim nya untuk bisa tampil lebih maksimal di atas lapangan. Immobile dan Correa yang sudah menjado tandem sehati di lini depan bakal menjadi harapan besar bagi pendukung klub untuk membawa klub nya menang atas Napoli. Lini tengah yang di motori oleh Alberto bila mampu tampil ciamik dalam mengalirkan bola maka peluang Lazio menhentikan catatan buruk tim nya selama ini bisa tereliasasi.
Gattuso di perkirakan masih butuh waktu untuk bisa mengembalikan jati diri permainan Napoli. Bersua dengan Lazio pekan ini Gattuso jelas harus tetap mempertahankan catatan bagus Napoli atas Lazio. Musim ini Lazio sangat sulit untuk di kalahkan ketika bermain di Stadio Olimpico. Hal ini tentu menjadi tantangan berat bagi Napoli melihat tim nya di musim ini justru masih sering kehilangan poin kala bermain tandang.
Menerapkan skema ofensif Gattuso bakal sangat bergantung pada tiga gelandang energik milik nya yaitu Zielinski, Ruiz dan Allan. Untuk dalam urusan mencetak gol Milik masih akan di percaya sebagai penyerang tengajh dengan sokongan dari Insigne dam Callejon. Napoli wajib bangkit di laga ini atau tim nya bisa merasakan kekecewaan di akhir laga nanti.
Lazio dan Napoli bertemu 31 kali dengan stastistik
Lazio Menang : 8 kali
Napoli Menang : 15 kali
Seri : 8 kali
Prediksi Starting Line Up
Lazio ( Coach : Simone Inzaghi )
1 Straskosha – 26 Radu – 33 Acerbi – 3 Felipe – 19 Lulic – 10 Alberto – 6 Leiva – 21 Milinkovic Savic – 29 Lazzari – 17 Immobile – 11 Correa
Napoli ( Coach : Gennaro Gattuso )
1 Meret – 6 Rui – 13 Luperto – 44 Manolas – 22 Di Lorenzo – 20 Zielinski – 5 Allan – 8 Ruiz – 7 Callejon – 99 Milik – 24 Insigne
Prediksi Skor Akhir ( Lazio 1 – 1 Napoli )
Kompetisi Eredivisie matchday 12 terjadi bentrokan antara Utrecht melawan Heracles yang akhir pekan ini berlangsung…
GSP Stadium mengelar pertandingan matchday ketiga Europa Conference League antara tuan rumah APOEL berhadapan dengan…
Sparta Praha akan menhadapi tantangan dari Brest pada lanjutan kompetisi Liga Champions yang memasuki matchday…
Bertempat Olympic Stadium hadir pertandingan seru antara Botafogo melawan Vasco da Gama matchday 32 kompetisi…
Stadio Carlo Castellani mengelar pertandingan Empoli melawan Como giornata 11 kompetisi Serie A pekan ini.…
Matchday 20 kompetisi Argentina Primera hadir pertandingan seru antara Lanus berhadapan dengan Boca Junior pekan…