Categories: Ligue 1Prediksi Bola

Prediksi Bola Lens Vs Lyon 19 Februari 2022

Matchday 24 Ligue 1 mempertemukan Lens kontra Lyon di Stade Bollaert-Delelis pada akhir pekan ini. Duel sesama tim papan tengah ini akan berjalan sengit dan menarik dalam mengincar tiga poin. Persaingan ketat dari peringkat 3 hingga 10 menjadi kompetisi Ligue 1 musim ini semakin seru. Lens mengusung misi balas dendam memastikan tim turun dengan kondisi 100%. Bagi Lyon meski tampil tandang tetap tiga poin menjadi target utama yang diusung oleh tim nya. Simak ulasan lengkap yang telah kami rangkum Prediksi Bola Lens Vs Lyon 19 Februari 2022 dibawah ini.

Kondisi Lens

Lens kembali ke jalur kemenangan saat tim nya berhasil mengalahkan Bordeaux 3 – 2 pada laga kandang. Tiga poin dari laga ini sangat penting bagi Lens meski tim nya masih memiliki kendala yang harus diperbaiki. Menjaga konsistensi permainan selama 90 menit masih menjadi hal yang perlu segera Lens atasi agar tim nya bisa bermain lebih stabil. Pada laga kandang akhir pekan ini Lens ditantang Lyon dan menjadi sebuah ujian bagi Kakuta dkk untuk bisa kembali mendulang poin. Masih mengandalkan sejumlah pemain utama tim lewat formasi 3-4-1-2 Lens siap bermain menyerang untuk bisa mengalahkan Lyon.

Kondisi Lyon

Lyon berhasil mengatasi ancaman dari Noce lewat kemenangan 2 – 0 melalui gol dari Toko Ekambi dan Dembele. Lyon harus terus berusaha mempertahankan perfoma tim nya karena pada akhir pekan ini bertemu lawan yang tidak mudah yaitu Lens. Kembali nya bek Boateng bisa menambah kekuatan tim pada lini pertahanan untuk meredam ancaman dari para pemain tuan rumah. Lini serang tim nya Faivre, Lucas Paqueta dan Toko Ekambi siap kembali mendukung pengerakan dari striker Dembele. Lyon memberi kepastian tim nya akan tampil habis-habisan dalam upaya mengincar kemenangan atas Lens sekaligus meresek naik ke papan atas klasemen sementara.

Lens dan Lyon bertemu 13 kali dengan stastistik

Lens Menang : 3 kali

Lyon Menang : 8 kali

Seri : 2 kali

Prediksi Starting Line Up

Lens ( Coach : Haise )

1 Farinez – 4 Wooh – 4 Danso – 14 Medina – 11 Clauss – 28 Doucoure – 8 Fofana – 21 Haidara – 10 Kakuta – 7 Sotoca – 15 Kalimuendo

Lyon ( Coach : Bosz )

1 Lopes – 14 Dubois – 27 Boateng – 4 Lukeba – 3 Emerson – 25 Caqueret – 28 Ndombele – 15 Faivre – 10 Lucas Paqueta – 7 Toko Ekambi – 9 Dembele

Prediksi Skor Akhir ( Lens 1 – 2 Lyon )

tata

Recent Posts

Prediksi Bola Burundi Vs Senegal 9 September 2024

Pekan ini Bingu National Stadium terjadi bentrokan Burundi melawan Senegal lanjutan kualifikasi piala africa group…

5 hari ago

Prediksi Bola Cordoba Vs Malaga 8 September 2024

Tuan rumah Cordoba akan memperoleh tantangan dari Malaga pada lanjutan kompetisi Segunda Liga jornada empat…

6 hari ago

Prediksi Bola Wales Vs Turkiye 7 September 2024

Bertempat Cardiff City Stadium hadir laga UEFA Nations League matchday pertama Wales berhadapan dengan Turkiye.…

6 hari ago

Prediksi Bola Kazakhstan Vs Norway 6 September 2024

Turnamen UEFA Nations League hadir pekan ini mengelar matchday pertama League B group G antara…

1 minggu ago

Prediksi Bola Irak Vs Oman 5 September 2024

Matchday pertama kualifikasi piala dunia babak ketiga zona asia hadir pertandingan seru group B antara…

1 minggu ago

Prediksi Bola Yokohama FM Vs Consadole Sapporo 4 September 2024

J League Cup tengah pekan ini mempertemukan Yokohama FM kontra Consadole Sapporo leg pertaam babak…

1 minggu ago