Perfoma tidak jauh berbeda ditampilkan oleh Swansea City dan Luton Town menjelang duel kedua tim di tengah pekan ini. Swansea City Versus Luton Town saling berjibaku dalam merebut tiga poin di Liberty Stadium. Swansea City menduduki posisi yang lebih baik dari Luton Town tidak serta merta akan bisa dengan gampang menuai kemenangan. Luton Town yang harus berjuang keras untuk keluar dari jurang degrasasi akan tampil habis-habisan agar bisa menuai poin.
Swansea City masih belum bisa tampil konsusten di musim ini meski peluang tim nya belum 100% tertutup untuk promosi melalui jalur playoff. Swansea City yang masih membutuhkan poin akan dihadapkan laga yang secara di atas kertas bisa mereka menangin dengan menjamu klub papan bawah Luton Town. Tetap mempertahankan komposisi pemain utama yng di tempati oleh Brewster sebagai penyerang utama di depan dengan tiga gelandang serang Kalulu, Gallagher dan Ayew yang bertugas fokus dalam melakukan serangan. Lini tengah dan belakang masih akan tetap di pimpin oleh Grimes dan Rodon dalam menjaga gawang tim nya tidak mudah kebobolan. Kesempatan besar dalam meraih kemenangan di laga ini tentu harus bisa mereka manfaatkan secara baik agar posisi klubnya bisa meresek naik di klasemen.
Perjuangan yang di lalui Luton Town musim ini cukup berat dan tim dipastikan harus berjuang hingga akhir kompetisi untuk bisa bertahan di kompetisi Championship musim depan. Menduduki posisi dua terbawah tenti Luton Town mengangap setiap laga sangat penting bagi tim nya untuk bisa memperoleh poin. Tampil di kandang lawan pekan ini Luton Town tetap akan berusaha meraih kemenangan meski lawan kali inia adalah klub yang selalu mengalahkan tim nya di beberapa pertemuan terakhir. Dengan kondisi permainan yang sedikit lebih baik saat ini Luton Town berharap pemain bisa terus menjaga momemtum hasil positif tim nya dengan minimal bisa menuai satu poin dari laga tandang melawan Swansea City.
Swansea City dan Luton Town bertemu 8 kali dengan stastistik
Swansea City Menang : 5 kali
Luton Town Menang : 3 kali
Seri : 0
Prediksi Starting Line Up
Swansea City ( Coach : Steve Cooper )
27 Woodman – 26 Naughton – 44 Cabango – 4 Rodon – 24 Bidwell – 6 Fulton – 8 Grimes – 18 Kalulu – 33 Gallagher – 22 Ayew – 19 Brewster
Luton Town ( Coach : Graeme Jones )
12 Sluga – 2 Craine – 5 Bradley – 18 Carter Vickers – 6 Pearson – 16 Rea – 4 Tunnicliffe – 17 Ruddock – 24 Brown – 19 Collins – 14 Cornick
Prediksi Skor Akhir ( Swansea City 2 – 1 Luton Town )
Kompetisi Eredivisie matchday 12 terjadi bentrokan antara Utrecht melawan Heracles yang akhir pekan ini berlangsung…
GSP Stadium mengelar pertandingan matchday ketiga Europa Conference League antara tuan rumah APOEL berhadapan dengan…
Sparta Praha akan menhadapi tantangan dari Brest pada lanjutan kompetisi Liga Champions yang memasuki matchday…
Bertempat Olympic Stadium hadir pertandingan seru antara Botafogo melawan Vasco da Gama matchday 32 kompetisi…
Stadio Carlo Castellani mengelar pertandingan Empoli melawan Como giornata 11 kompetisi Serie A pekan ini.…
Matchday 20 kompetisi Argentina Primera hadir pertandingan seru antara Lanus berhadapan dengan Boca Junior pekan…