Prediksi Bola Crystal Palace Vs Wolves 22 September 2019

0
Prediksi Bola Crystal Palace Vs Wolves 22 September 2019

Premier League pekan ini berlangsung laga dua klub yang menderita kekalahan telak di pekan lalu. Crystal Palace bertindak sebagai tuan rumah menjamu Wolves di Stadion Selhurst Park. Crystal Palace yang memiliki peringkat yang lebih baik dari Wolves masih bermain tidak stabil di musim ini. Sedangkabn Wolves bernasib lebih buruk di bandingkan dengan Crystal Palace karena belum pernah menang di lima laga yang sudah di jalani nya. Kedua tim yang sedng dalam kekecewaan akan bermain mati-matian demi memenuhi target nya.

Kondisi Tim Crystal Palace

Crystal Palace gagal mempertahankan perfoma bagus kala menderita kekalahan telak atas Tottenham. Di babak pertama saja kiper Guaita sudah harus 4 kali memunggut bola dari gawang nya dan para pemain tidak mampu mencetak gol di babak kedua. Roy Hodgson tim bermain lambat dan tidak fokus di awal laga di mulai dan mengakibatkan mental tim nya jatuh di laga tersebut. Kali menjamu Wolves, para pemain di minta untuk segera bangkit. Hodgson tidak ingin kesalahan di pekan lalu kembali di tunjukan oleh para pemain nya. Lini tengah yang diperkuat 5 pemain seharus nya mampu memberi kekuatan dalam penguasan bola. Pemain sayap Townsend dan Zaha harus sering bermain menusuk ke dalam pertahanan lawan serta di akhiri tembakan jika mendapat celah. Di dukung penuh oleh para supoter Crystal Palace tidak boleh gagal mendulang poin penuh atas Wolves.

Kondisi Tim Wolves

Wolves sedang dalam kondisi darurat setelah kembali mengalami kekalahan memalukan di Molineux Stadium atas Chelsea. Perfoma tim di musim ini sangat mengecewakan berbeda jauh kala di musim lalu mampu menjadi kuda hitam di premier league dan berhasil lolos ke kompetisi Europa League musim ini. Tim seolah kehilangan permainan nya dan kepercayaan diri menurun drastis. Nuno berada dalam kondisi tertekan untuk bisa mengangkat tim dari hasil buruk di premier league.

Menjalani laga tandang ke markas besar Crystal Palace, tim harus bisa meraih poin penuh sebab selain meraih kemenangan pertama di musim ini juga untuk mengangkat kembali kepercayaan diri tim yang sedang terpuruk. Jimenez dan Jota yang kehilangan ketajaman nya di musim ini harus segera menemukan ritme permainan nya untuk membawa tim keluar dari zona merah.

Crystal Palace dan Wolves bertemu 20 kali dengan stastistik

Crystal Palace Menang : 8 kali

Wolves Menang : 8 kali

Seri : 4 kali

Prediksi Starting Line Up

Crystal Palace ( Coach : Roy Hodgson )

31 Guaita – 2 Ward – 24 Cahill – 12 Sakho – 3 van Aanholt – 11 Zaha – 8 Kouyate – 4 Milivojevic – 15 Schlupp – 10 Townsend – 9 Ayew

Wolves ( Coach : Nuno )

11 Patricio – 15 Boly – 16 Coady – 5 Bennett – 19 Castro – 28 Moutinho – 8 Neves – 32 Dendoncker – 37 Adama – 18 Jota – 9 Jimenez

Prediksi Skor Akhir ( Crystal Palace 1 – 2 Wolves )

Tinggalkan Balasan